Pages

Selasa, 05 Juni 2012

PROPOSAL

  1. Pengertian
Proposal adalah usulan / ajuan yang diberikan kepada pimpinan untuk membuat suatu acara

  1. Macam-macam proposal
  1. Proposal kegiatan
Adalah usulan yang diberikan kepada pimpinan atau atasan untuk mengadakan kegiatan tertentu , misalnya pensi ( pentas seni ) , peringatan isra’ mi’raj , dll
  1. Proposal proyek
Adalah proposal yang dibuat ketika akan membangun sebuah bangunan / fasilitas tertentu , biasanya proposal di buat oleh contractor diajukan ke pejabat yang berwenang dan untuk memenangkan melalui proses tender .
  1. Proposal penelitian
Adalah proposal yang dibuat ketika akan mengadakan penelitian . Misal proposal penelitian untuk membuat skripsi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar